DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Personil Kodim 0101/Kota Banda Aceh melakukan aksi bersih-bersih di sekitar bantaran sungai Krueng Daroy Kabupaten Aceh Besar dalam rangka memperingati Hari Air se Dunia Tahun 2022, Selasa (22/3/2022).
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Bertepatan dengan Hari Puisi Nasional, Penyair, Founder dan Presiden Komunitas Anak Sastra dan Tanah Atjeh (KASTA), Ricky Syah R menyampaikan ruang berkarya dan apresiasi terhadap penyair maupun penulis masih kurang.